Latihan soal usbn pai bp smk/sma 2019
Latihan soal usbn pai bp smk/sma 2019
1. |
Perhatikan ayat Al Qur’an Surat Al-Anfal ayat : 72 berikut ini ! ¨bÎ) z `Ï%©!$# (#qãZtB#uä #rãy_$ydur #rßyg»y_ur óOÎgÏ9ºuqøBr'Î/ 4 1 2 3 4 5
Susunlah Kalimat yang tepat untuk melengkapi ayat di atas adalah… A. 1,2,3,4,5 B. 3,2,4,5,1 C. 2,3,4,5,1 D. 4,3,5,1,2 E. 5,4,1,2,3
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
2. |
Perhatikan QS Al-Hujurat ayat 11 berikut ini ! $pkr'¯»t tûïÏ%©!$# (#qãZtB#uä ........... ×Pöqs% `ÏiB BQöqs% Kalimat yang tepat untuk melengkapi ayat di atas adalah ... A. (#qçRqä3tbr&Ó|¤tã B. yó¡ow ö C. ä!$|¡ÎS`ÏiB D. /ä3|¡àÿRr&#ÿrâÏJù=s? E. tbqçHÍ>»©à9$ ãNèd
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
3. |
Perhatikan Firman Allah SWT dalam QS Al Hujurat: 11 berikut ini ! #r... (wur Öä!$|¡ÎS `ÏiB >ä!$|¡ÎpS #Ó|¤tã br& £`ä3t #Zöyz £`åk÷]ÏiB ( ( }...
Arti yang tepat dari ayat diatas adalah ... A. Dan Jangan pula sekumpulan perempuan merendahkan kumpulan lainnya, boleh Jadi yang direndahkan itu lebih baik B. Jangan pula sekumpulan orang-orang merendahkan orang-orang lainnya, boleh Jadi yang direndahkan itu lebih baik C. Orang-orang yang beriman, janganlah sekumpulan orang laki-laki merendahkan kumpulan yang lain D. Dan janganlah orang-orang yang beriman, janganlah kamu merendahkan yang lain E. Hai orang-orang yang beriman, janganlah Seorang muslim merendahkan muslim yang lain
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
4. |
Perhatikan QS Al-Isra’ ayat 32 berikut!
wur (#qç/tø)s? #oTÌh9$# ( ¼çm¯RÎ) tb%x. Zpt±Ås»sù uä!$yur WxÎ6y Arti yang tepat dari ayat yang di garis bawahi di atas adalah... A. Dan sesuatu perbuatan yang keji B. Dan sesuatu jalan yang buruk C. Dan jangan lah kamu berbuat D. Dan jangan lah kamu kerjakan E. Dan jangan lah kamu menghampiri
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
5. |
Bacalah firman Allah SWT., QS Al-maidah ayat 48 berikut ini! $]%Ïd|ÁãB $yJÏj9 ú÷üt/ Ïm÷yt z`ÏB É=»tGÅ6ø9$# $·YÏJøygãBur Ïmøn=tã (
Penerapan Ilmu Tajwid yang benar dari kalimat yang bergaris di atas adalah…. A. Izhar Syafawi B. Idgham Mutajanisain C. Idgham Bigunnah D. Idgham Bilaghunnah E. Idgham Mutamasilain
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
6. |
Perhatikan penggalan QS Al Maidah ayat : 48 berikut ini! !Èd,ysø9$$Î/ $]%Ïd|ÁãB - - $yJÏj9 ú÷üt/ Arti harfiah dari penggalan ayat tersebut di atas adalah? A. Dan kami telah turunkan - kepadamu - Al-Qur’an B. Alqur’an - Telah – kami turunkan C. Dan kami - Turunkan Kepadamu - Alqur’an D. Dan kami telah - Menurunkan - kepadamu Alkitab E. Dengan kebenaran - yang membenarkan kitab - sebelumnya
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
7. |
Perhatikan firman Allah SWT dalam QS Al Jumu’ah ayat 9 berikut ini!
Nåk÷]ÏBur `¨B ß`ÏB÷sã ¾ÏmÎ/ Nåk÷]ÏBur `¨B w ÚÆÏB÷sã ¾ÏmÎ/
Penerapn ilmu tajwid dari ayat yang bergaris diatas adalah... A. Izhar haqiqi – Idgham Bilaghunnah B. Ikhfa Haqiqi - - Idgham bighunnah C. Mad Thobi,i - idgham bighunnah - D. Idgham bighunnah - Idgham bilaghunnah E. Mad Ashli - idgham bghunnah
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
8. |
Perhatikan dan bacalah ayat di bawah ini QS Attaubah ayat 105! È@è%ur (#qè=yJôã$# uz|¡sù ª!$# ö/ä3n=uHxå ¼ã&è!qßuur tbqãZÏB÷sßJø9$#ur ( cruäIyur 4n<Î) ÉOÎ=»tã É=øtóø9$# Íoy»pk¤¶9$#ur /ä3ã¥Îm7t^ãsù $yJÎ/ ÷LäêZä. tbqè=yJ÷ès? ÇÊÉÎÈ "Bekerjalah kamu, Maka Allah dan Rasul-Nya serta orang-orang mukmin akan melihat pekerjaanmu itu, dan kamu akan dikembalikan kepada (Allah) yang mengetahui akan yang ghaib dan yang nyata, lalu diberitakan-Nya kepada kamu apa yang telah kamu kerjakan.
Kandungan yang terdapat dari ayat di atas adalah... A. Saling mengahrgai antar umat beragama B. Saling toleransi C. Tentang Etos Kerja D. Tentang alam Ghaib E. Tentang pertanggung jawaban apa yang telah kita lakukan
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
9. |
Al-qur’an surat Ali imran ayat 159 berisi tentang!
A. Tentang kritis dan bersikap demokratis B. Tentang mengadakan observasi dan penelitian ilmu pengetahuan C. Tentang Musyawarah D. Tentang perintah sikap lembah lembut E. Tentang perintah setelah menunaikan salat segera melakukan aktivitas dalam rangka mencari ridla Allah
Perhatikan penggalan QS Al Lukman : 14 berikut ini ! $uZø¢¹urur z`»|¡SM}$# Ïm÷yÏ9ºuqÎ/ çm÷Fn=uHxq ¼çmBé& $·Z÷dur 4n?tã 9`÷dur ¼çmè=»|ÁÏùur Îû Èû÷ütB%tæ Èbr& öà6ô©$# Í< y7÷yÏ9ºuqÎ9ur ¥n<Î) çÅÁyJø9$#
Kandungan yang terdapat dari ayat diatas adalah... A. Allah SWT menciptakan manusia dari sari pati tanah B. Allah SWT menjamin keselamatan semua manusia di alam semesta ini C. Saling menasihati dan berbuat baik (ihsan) kepada orang tua D. Terjadinya siang dan malam merupakan hukum alam semesta yang nyata E. Manusia bertugas mengadakan eksplorasi sumber daya alam berupa tambang
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
10. |
Bacalah penggalan surat Al Baqarah ayat 83 berikut ini ! w tbrßç7÷ès? wÎ) ©!$# Èûøït$Î!ºuqø9$$Î/ur $ZR$|¡ômÎ) Ïur 4n1öà)ø9$# 4yJ»tGuø9$#ur ÈûüÅ6»|¡uKø9$#ur
Kandungan yang terdapat dari ayat diatas adalah... A. Allah SWT menciptakan manusia dari sari pati tanah B. Allah SWT menjamin keselamatan semua manusia di alam semesta ini C. Saling menasihati dan berbuat baik (ihsan) kepada orang tua dan kerabat D. Terjadinya siang dan malam merupakan hukum alam semesta yang nyata E. Manusia bertugas mengadakan eksplorasi sumber daya alam berupa tambang
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
11. |
Ketika seseorang dipercaya menjadi pemimpin, ia harus memberikan rasa aman kepada seluruh rakyatnya, dan tidak boleh melanggar kesepakatan yang telah ditetapkan, sifat rasa aman yang dilakukan seorang pemimpin tersebut, sesuai dengan sifat Allah dalam Asmaul Husna.... A. Ar Razaq B. Ar Rahman C. Al Adlu D. Al Mu’min A. As Sama’
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
12. |
Pak Bonar pegawai PLN, ia sedang memperbaiki saluran listrik yang mati dirumah tetangganya. Tiba-tiba tangannya bergetar terkena setrum, secara reflek ia melepaskan kabel listrik yang akan disambungnya, Pak Hasan pun bersyukur karena dapat terselamatkan dari musibah itu. Peristiwa diatas dapat memberi pemahaman kepada kita,bahwa gerak reflek Pak Hasan tidak luput dari rahmat Allah SWT melalui malaikatNya. Berikut ini yang TIDAK termasuk hikmah beriman kepada malaikat sebagaimana cerita diatas adalah ........... A. Berhati-hati dalam bekerja mendatangkan manfaat B. Menyadari bahwa Allah SWT selalu ada C. Setiap perbuatan baik yang kita lakukan malaikat turut mendo’akannya D. Menyakini bahwa malaikat tidak pernah melakukan maksiat pada Allah SWT E. Bersikap jujur karena malaikat ada yang mengawasi
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
13. |
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
14. |
Mahadil seorang siswa SMK tengah menolong Bambang yang sedang kerasukan setan dangan cara membaca surat Al Fatihah, dan surat Al-Iklas dengan penuh keyakinan Mahadil berharap agar do’anya dikabulkan Allah SWT. Akhirnya Mahadil berhasil mengeluarkan setan dari tubuh Bambang, sehingga kembali normal. Berikut yang TIDAK termasuk hikmah beriman kepada kitab-kitab Allah SWT adalah ....
A. Dukun memiliki metode yang lebih efektif dalam mengusir setan B. Menekankan peranan ilmu dan teknologi demi meningkatkan peradaban C. Memadukan kebenaran dan keadilan dengan rahmat dan kasih sayang D. Menumbuhkan rasa tolong-menolong antara sesama manusia E. Membersihkan jiwa dari segala bentuk kemusyrikan
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
15. |
Yona dan teman-temannya melihat potongan ayat Al Qur’an yang tercecer dijalan ketika mereka pulang dari sekolah, maka sikap yang harus kita lakukan Yona adalah ...
A. Membiarkan saja ayat tersebut terletak dijalan B. Masa bodoh, yang penting bukan kita orang yang mrncecerkannya C. Menyuruh orang lain untuk memungutnya D. Memungut ayat tersebut dan mengamankannya E. Mengingatkan orang lain agar menjaga ayat dengan baik
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
16. |
Manusia zaman sekarang banyak yang mengalami kegelisahan batin alias tidak bahagia, meski hartanya melimpah dan pangkatnya tinggi. Padahal para rasul telah mengajarkan bahwa harta dan kedudukan itu amanah dan setiap amanah dan pasti akan diminta pertanggung jawaban, pertanyaan berikut ini merupakan contoh perilaku yang diajarkan oleh para rasul, kecuali ... . A. Terlalu mementingkan kehidupan duniawi dan lupa akhirat B. Membekali diri secara sungguh-sungguh sebelum musibah terjadi C. Ketagwaan kepada Allah SWT selalu menghiasi kehidupannya D. Terbuka dalam wawasan dan pandangan, dan cerdas dalam mencari solusi E. Mengajarkan keseimbangan hidup antara dunia dan akhirat
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
17. |
Kehidupan rasul sederhana dengan tempat tidur beralaskan pelepah kurma,tetapi rasul penuh dengan kebahagiaan. Jika di bandingkan dengan kehidupan kita sekarang dirasakan hidup ini sulit itu lebih banyak diakibatkan tidak sesuainya hidup kita dengan tuntunan Allah SWT, nafsu yang selalu dituruti, dan aturan agama yang banyak diabaikan. Simaklah kehidupan para rasul, meski banyak tantangan, semuanya dapat dilalui dengan baik, sehingga kehidupannya berakhir dengan bahagia dan sukses. Pernyataan berikut ini merupakan teladan dari para rasul, kecuali ... . A. Selalu menempati janji B. Istiqamah dan konsisten dalam memperjuangkan kebenaran C. Kemiskinan selalu menghiasi diri dan keluarga terdekat D. Keikhlasan menjalankan ibadah dan kesantunan dalam bersikap E. Memiliki misi yang sama, yaitu menegakkan tauhid yang murni
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
18. |
Berikut ini yang termasuk perilaku sebagai pencerminan keimanan terhadap hari akhir adalah… A. Berkata yang baik-baik saja atau diam B. Memenuhi segala permintaan tetangga C. Senantiasa beriman dan beramal sholeh D. Berfoya-foya dalam kehidupan E. Berbuat semaunya dan sekehendak hati
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
19. |
Dalam hadist yang diriwayatkan oleh Bukhari dan Muslim dikatakan bahwa : “siapa yang beriman kepada Allah SWT dan hari akhir, maka hendaklah ia berbuat baik kepada tetangganya” Kandungan yang terdapat dari hadist diatas tentang A. Hari kiamat sudah dekat B. Ciri-ciri kiamat C. Kewajiban hakiki dalam menjalani hidup bersama D. Hari kiamat sebagai hari pembalasan sejati E. Sikap yang mencerminkan prilaku seseorang
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
20. |
Kehendak Allah SWT mengenai sgala hal dan keadaan,kebaikan atau keburukan,yang sesuai dengan apa yang akan di ciptakan dan tidak akan berubah-ubah sampai terwujudnya kehendak tersebut. Pernyataan ini termasuk bagian...... A. Pengertian Qada dan Qadar B. Tujuan memahami Qada dan Qadar C. Ikhtiar dan tawakkal D. Taqwa,iman dan takdir E. Hikmah beriman kepada Qada dan Qadar
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
21. |
Seseorang yang bertawakkal tidak akan berkeluh kesah atau gelisah hal ini disebabkan oleh keyakinan bahwa ... . A. Allah SWT selalu memberikan keputusan terbaik B. Ketetapan Allah SWT pasti terjadi C. Keputusan Allah SWT berlaku bagi seluruh makhluk D. Tidak ada makhluk yang mampu mengubah ketetapan Allah SWT E. Kekuasaan Allah SWT meliputi segala sesuatu
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
22. |
Mengacu pada al-qur’an surat Al-baqarah ayat 236 kata qadhar itu berarti... A. Perintah B. Kehendak C. Kepastian D. Ukuran E. Kemampuan
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
23. |
Mengacu pada al-qur’an surat Ali Imran ayat 47 menerangkan tentang... A. Dalil beriman kepada hari akhir B. Dalil tentang qdha dan qadhar C. Tentang hukum mu’amalah D. Tentang haji E. Tentang Kemampuan Allah
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
24. |
Yang termasuk hal yang Mukhayyar pada masing-masing manusia antara lain... A. Lahir kedunia sebagai pria atau wanita B. Manusia yang hidup di bumi tubuhnya tidak bisa terlepas dari gaya tarik bumi C. Organ tubuh manusia seperti jantung,paru-paru, dan peredaran darah bekerja secara otomatis D. Menentukan pilihan terhadap jalan hidup yang akan di tempuh E. Masa bayi, masa kanak-kanak, masa remaja,masa dewasa,masa tua, dan akhirnya mati.
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
25. |
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
26. |
Tujuan memandikan jenazah adalah agar jenazah dalam keadaan suci ketika menghadap kepada Allah SWT, alasannya adalah….
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
27. |
Apabila orang yang meninggal dunia anak laki-laki dan beragama Islam, maka orang aynag menyalatkan...
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
28. |
Jenazah laki-laki dikafani dengan kain sebanyak...
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
29. |
Dalam shalat jenazah alfatiha dibaca pada takbir...
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
30. |
Hasan meminjam uang sebesar Rp.100.000 kepada razak dengan batasan waktu satu pekan. Seandainya tidak bisa mengembalikan dalam waktu tersebut ia harus membayar dua kali lipat. Tambahan pembayar pada praktek diatas disebut...
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
31. |
Perhatikan tabel Sumber Hukum Islam beserta pengertiannya di bawah ini!
Pasangan Sumber Hukum Islam dan pengertiannya yang benar adalah … .
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
32. |
Facebook merupakan jejaring sosial yang sedang trend. Sarana ini ada manfaatnya, ada juga madharatnya seperti mampu menjerumuskan ke arah pornografi dan banyak membuang waktu. Oleh karena itu, Forum Pesantren Lirboyo, Kediri Jawa Timur pernah menggulirkan wacana untuk mengharamkannya. Produk pemikiran tersebut termasuk kategori ... .
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
33. |
Dibawah ini yang bukan merupakan rukun khutbah yang harus dilakukan oleh khatib ketika sedang berkhutbah adalah....
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
34. |
Perbedaan antara khutbah dengan tabliqh dilihat dari segi pelakunya adalah...
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
35. |
Perhatikan pernyataan di bawah ini! 1) Amir dan Syamsuddin sepakat untuk membuka usaha warung bakso. 2) Kebun rambutan pak Muhammad dikerjakan oleh pak Afandi Hasan. 3) Sawah pak Umar dikerjakan oleh pak Ahmad dan bibit padinya dari pak Umar. 4) Sawah pak Umar dikerjakan oleh pak Ahmad dan bibit padinya dari pak Ahmad. 5) Siti dan Ani sepakat membuka usaha dengan modal masing-masing Rp 10.000.000,- Dari pernyataan di atas contoh syirkah inan ada pada nomor ....
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
36. |
Yang termasuk syirkah inan pada ilustrai di bawah ini adalah….
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
37. |
Jual beli merupakan satu aktivitas yang tidak dapat dihindarkan dalam kehidupan manusia sebagai makhluk sosial, terbukti dengan makin menjamurnya pusat-pusat perbelanjaan. Agar jual beli tersebut membawa kesejahteraan maka perlu terpenuhinya rukun jual beli. Pernyataan di bawah ini yang termasuk rukun jual beli adalah ….
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
38. |
Perhatikan pernyataan berikut ini! 1) Memerlukan kesiapan fisik yang prima. 2) Harus memiliki keyakinan dan aqidah yang sama. 3) Memenuhi kebutuhan seksual yang sah dan suci. 4) Diperlukan kematangan mental dan kepribadian. 5) Menambah dan memperluas persaudaraan antar sesama . 6) Untuk mewujudkan keluarga yang sakinah, dan mawaddah. Dari pernyataan di atas, yang termasuk hikmah pernikahan adalah nomor....
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
39 |
Kesulitan untuk melaksanakan ibadah secara bersamaan, itulah masalah yang dialami oleh pasangan yang berbeda agama. Untuk itu UU Nomor 1 Tahun 1974 tidak mensahkan perkawinan lain agama. Selain tidak sahnya perkawinan, Undang-Undang tersebut menjelaskan tentang pencatatan perkawinan yang sah, yaitu bila dilakukan ....
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
40. |
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
41. |
Peralihan kepemilikan harta benda, itulah sifat dari harta waris. Di samping itu, hukum ini mengatur juga besar kecilnya warisan yang diterima. Pernyataan berikut ini, yang bukan merupakan sebab-sebab seseorang mendapatkan harta waris adalah ....
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
42. |
Perhatikan pernyataan berikut ini! 1) Menghindari perselisihan yang mungkin terjadi antar sesama ahli waris. 2) Mendapatkan harta warisan sesuai dengan keinginan diri sendiri 3) Membawa keteraturan dan ketertiban dalam pengurusan harta 4) Memelihara kelanjutan harta dari satu generasi ke generasi lain 5) Memperkuat kedudukan hukum adat yang ada di masyarakat 6) Memperkokoh peran tokoh agama Islam di masyarakat
Melalui pernyataan tersebut, yang termasuk hikmah warisan adalah ... .
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
43. |
Ibu nurul meninggal ahli warisnya, ibu, bapak, suami, 2 anak laki-laki dan 1 anak perempuan. Harta yang ditinggalkan 120.000.000,00 berapa bagian 1 anak laki-laki?
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
44. |
Tantangan dakwah Rasulullah SAW di Makkah sangat besar. Inti dakwah Rasulullah SAW di Makkah adalah ….
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
45. |
Rasulullah SAW sukses dalam melaksanakan da’wah di Madinah. Keberhasilan beliau tidak terlepas dari strategi yang beliau terapkan dalam berda’wah. Di bawah ini merupakan strategi da’wah Rasulullah periode Madinah, kecuali … .
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
46. |
Tokoh pembaharuan Islam yang menggelorakan gerakan Pan Islamisme adalah...
. |
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
47. |
1. Berikut ini adalah hikmah perkembangan Islam di Indonesia, kecuali ….
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
48. |
Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut ini dengan cermat! 1) Dakwah Islam dilaksanakan dengan santun dan bijaksana 2) Ajaran agama Islam yang rasional dan sesuai dengan fitrah 3) Letak Indonesia sangat strategis dan kesuburan tanahnya 4) Masuk agama Islam cukup mudah, tanpa ada upacara khusus 5) Adanya dukungan raja-raja yang beragama Hindu di Nusantara
Faktor-faktor yang menyebabkan Islam berkembang dengan cepat di Indonesia adalah ... .
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
49. |
Jauh sebelum Islam masuk ke Indonesia, bangsa Indonesia telah memeluk agama Hindu dan Budha. Setelah Islam masuk dan berkembang di Indonesia, Islam berpengaruh besar dalam berbagai bidang kehidupan. Hikmah dari perkembangan Islam di Indonesia dalam bidang kesenian terlihat pada … .
|
||||||||||||||||||||||||||||||||||||
50. |
Sebagai generasi penerus Islam, sebaiknya kita mempertanyakan peran apa saja yang sudah dimainkan demi kajayaan islam, seperti yang sudah diperankan oleh para pendahulu kita yang mampu menyebarkan Islam ke hampir semua benua. Hal ini dapat dilihat pada gambar bangunan di samping ini! Gambar tersebut merupakan … .
|
Post a Comment